
| Quick Facts - Printer Phaser 3428 | |
  | |

Cartridge Code AS-AA0716
| Product Specifications | |
| Product type: | Remanufactured Mono Laser Toner Cartridge | 
| Color: | Black | 
| Cartridge duty cycle: | 8,000 pages | 
| Compatibility | ||
Fuji Xerox Phaser 3428 Printer Series
  | 
Tanyakan disini, permasalahan dan keluh kesah printer laserjet kamu
|  
	 | 
  

| Quick Facts - Printer Phaser 3428 | |
  | |

| Product Specifications | |
| Product type: | Remanufactured Mono Laser Toner Cartridge | 
| Color: | Black | 
| Cartridge duty cycle: | 8,000 pages | 
| Compatibility | ||
Fuji Xerox Phaser 3428 Printer Series
  | 


Fungsi :
Media pembentuk pola image elektrostatis yang sesuai dengan data pola image digital yang dikirim oleh komputer.
Membersihkan permukaan OPC drum dari toner sisa, yang tidak ikut terlekat pada kertas.
Berfungsi menetralkan permukaan OPC Drum yang masih bermuatan negatif karena efek penyinaran laser
Mengatur banyaknya toner yang akan diambil oleh magnetik.
mengambil toner (bermuatan positif) dari toner hopper, untuk dikirim pada permukaan OPC Drum yang telah bermuatan negatif.
Sebagai sensor kapasitas toner, jika sensor mendeteksi cartridge telah habis, maka cartridge tidak bisa digunakan1. Hewlet Packard
      
MFP = MultiFunction Printer, printer yang memiliki kemampuan print, scan dan copy
x = sudah termasuk fitur pada seri ‘d’, ‘t’ dan ‘n’
              
      
2. Fuji-Xerox
Beberapa nama yang digunakan oleh Fuji-Xerox : A. Fuji-Xerox DocuPrint 240A B. Fuji-Xerox DocuPrint C4350 (C = Color) C. Xerox Phaser 7750 Engine Xerox Phaser dibuat atas kerjasama Xerox dengan Tektronix. D. Fuji-Xerox DocuCentre-II 3005 Merupakan printer multifungsi dengan fitur lengap, print, scan, copy dan fax. Banyak dipakai di perkantoran besar. E. Xerox DocuColour 6060 Merupakan printer warna besar, mampu mencetak ukuran tabloid.
3.  Samsung
Printer Samsung memiliki kelebihan yaitu menggunakan toner non-magnetis sehingga efisiensi printer ini lebih tinggi daripada printer HP dan Xerox yang sekelas dengannya. Penamaan printer Samsung secara umum menggunakan kode ‘ML’ (Monochrome Laser) untuk Black dan ‘CLP’ (Color Laser Printer) untuk warna sebelum nomor seri printer. Misal : A. Samsung ML-1610, ML-1710, ML-4050 dll B. Samsung CLP-300, CLP-500, CLP-510 dll
4.  Brother
Printer merk ini memiliki efisiensi lebih tinggi dari printer jenis apapun karena tidak menghasilkan sampah toner. Kelemahan printer ini adalah konsumsi dayanya sangat besar melebihi printer sekelasnya dari merk lain. Penamaan printer Brother yaitu hanya dengan menggunkan kode ‘HL’ sebelum kode printer. Misal : Brother HL-1240, HL-1244 dll.
5.  Canon
Engine Canon adalah yang paling banyak dibeli oleh HP untuk dipasarkan, sehingga sebagian besar engine printer HP mirip atau bahkan sama dengan engine printer Canon. Penamaan printer Canon adalah dengan kode “LBP” (Laser Beam Printer) sebelum nomor seri printer. Untuk penamaan cartridge digunakan kode “EP” sebelum nomor seri cartridge.
6. Engine lain
Beberapa engine printer lain yang jarang ditemukan di Indonesia antara lain :
Lexmark, Epson, Minolta, Dell, Ricoh.